Evaluasi Literasi Lewat Padlet
catatan kecil eskul literasi
Mengenal kata literasi sudah sangat lama, namun mulai mendekat setahun ini, ternyata mengasyikan. Dunia tanpa batas. Dunia yang dapat membawa saya ke segala penjuru, selain tanpa batas sepertinya kita dibawa ke alam yang membawa kita lebih percaya diri dan terus ingin mengembangkan diri
Mengapa kita harus menulis? langkah awal untuk mengembangkan tulisan, kalimat demi kalimat hingga menjadi sebuah tulisan yang lebih menarik dan tajam akan wawasan.
Untuk bisa mengembangkan tulisan kita harus melakukan dan menjadikan budaya, yaitu membaca , dengan membaca kita bisa membuka jendela fikir sehingga mengalir tulisan yang enak dibaca. Sering berdiskusi oleh kawan-kawan yang lebih profesional agar pengalaman beliau tertular pada kita.
Siapa , kapan dan bagaimana kita mulai? yaaa... sekarang dari sekarang..yuuu... jadikan menulis sebagai passion. ini passionku, manaaa passion mu?
Wah Maasyaa Allah keren ustadzahh 👍🏻
BalasHapus